Rabu, 15 Februari 2012

Semangat

          Untuk hidup kita perlu semangat yang selalu mendorong kita untuk maju dan tetap bertahan walapun banyak halangan yang menghadang dihadapan kita yang terpenting disini adala kita harus konsisten untuk kemajuan kita, semangat yang kita miliki terkadang naik terkadang turun, nah saya akan mencoba mengulas sedikit tentang semangat agar tetap bersemangat.....!
         Ada beberapa trik untuk tetap semangat dalam hidup ini

  1. Usahakan Bangun jam 5 subuh dan laksanakan shalat shubuh, maka hati kita akan tenang dan memiliki pandangan jauh kedepan , jika kita bangun dipagi hari, pikiran kita terbuka untuk melakukan aktifias yang bermanfaat, berdoa lah sesudah shalat subuh,mudah-mudahan hari ini semua yang kita lakukan memiliki nilai nilai dihadapan allah swt. dengan begitu kita akan lebih berhati hati dalam menjalani hidup dan tidak akan membuang waktu, sehingga semangat hidup tetap ada karena ada suatu tujuan hidup yang ingin kita capai , mari kita coba
  2. Tumbuhkan didalam hati dan pikiran kita ada sesuatu yang ingin kita capai dalam hidup ini, dan upayakan setiap kita melakukan kegiatan untuk mencapai tujuan yang kita capai dengan hati yang ihklas dan penuh dengan kehati-hatian dan kesungguh-sungguhan
  3. Apapun halangan yang ada didepan kita, hendaknya kita harus fokus dengan tujuan yang ingin kita raih agar semangat kita tidak memudar dan hilang, sebab semakin tinggi tujuan yang ingin kita capai maka tantangannya akan semakin berat, udah hukum alam, karena tidak ada suatu perkerjaan yang tidak memiliki tantangan. walapun perkerjaan itu seringan apapun pasti ada tantangan nya, maka dari itu kalaupun ada tantangan didepan kita jangan kita hidari atau lari dari tantangan tersebut, karena tantagan itu bukan untuk dihindari tetapi untuk dahadapi dan dicari jalan keluarnya, sebenarny tantangan itu memacu otak kita untuk berfikir lebih jauh kedapan
  4. pupuk lah semangat itu dari hari kehari karena faktor menurunkannya semakin banyak tidak hanya dari dalam diri kita dari luar pun akan banyak menghambat semangat kita.
  5. hiduplah dengan zikir dan pikir, hidup bukan untuk main-main saja bukan berarti setiap hari harus serius, maka pandailah dalam membagi waktu dengan begitu tujuan yang kita capai akan lebih terarah

1 komentar:

Wesya Wimala mengatakan...

semangat ka semangat se ma isi e ko???

Posting Komentar

 
;